09 May 2022 06:47 (1 tahun 4 bulan lalu) -
EmitenNews.com - PT Temas (TMAS) sepanjang 2021 mencatat laba bersih Rp695,69 miliar. Melambung 1.008,01 persen dibanding periode sama 2020 senilai Rp62,79 miliar. Lompatan laba bersih itu, dari kenaikan pendapatan, dan laba pelepasan aset tetap. Pendapatan terkumpul Rp3,37 triliun, naik 26,25 persen dari periode sama 2020 sebesar Rp2,67 triliun. Ada perolehan laba pelepasan aset tetap Rp587,35 miliar. Total nilai aset tetap mencapai Rp3,17 triliun. Namun, perseroan tidak merinci aset tetap mana yang dilepas. Laba tahun berjalan Rp697,62 miliar. Laba per saham Rp122. Jumlah itu naik 10 kali lipat dibanding laba per saham periode sama 2020 s ...