02 Jul 2021 13:59 (2 tahun 5 bulan lalu) -
Bisnis.com, JAKARTA - Emiten yang bergerak di bidang ahli daya PT Shield On Service Tbk melakukan perubahan susunan direksi sekaligus menunda untuk memberikan dividen. Hal tersebut ditetapkan atas Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) kemarin, Kamis (1/7/2021). Dalam RUPST, Prasetyo Wibowo resmi mengundurkan diri dan melepaskan jabatan direktur kepada Lukcimo Jahja. Sementara jabatan direktur utama masih dipegang oleh Herman Julianto. Heman mengatakan kondisi pandemi Covid-19 sepanjang 2020 memengaruhi iklim usaha di Indonesia termasuk SOS. Baca Juga: Shield-On Service (SOSS) Incar Penjualan Rp1 Triliun "Secara cepat melakukan adapt ...