14 Oct 2019 16:48 (1 tahun 3 bulan lalu) -
Jakarta, CNBC Indonesia- Bursa saham domestik mengawali perdagangan kemarin Selasa (16/7/2019) dengan koreksi. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka turun sebesar 0,05% ke level 6.414,73, tak lama berselang berbalik arah ke zona hijau. Sayang tak lama berselang, IHSG kembali terjebak di zona merah. Selepas itu, tak sekalipun IHSG mencicipi lagi manisnya zona hijau. Per akhir sesi dua Selasa sore ini (16/7/2019), IHSG melemah 0,26% ke level 6.401,88. IHSG melemah kala mayoritas bursa saham utama kawasan Asia justru ditransaksikan di zona hijau: indeks Hang Seng naik 0,23%, indeks Straits Times menguat 0,25%, dan indeks Kospi terapresiasi ...