NIKL Pelat Timah Nusantara Tbk


Saham NIKL Pelat Timah Nusantara Tbk - Berita, Prospek, dan Analisa - :
Stocks Asia - Berita saham, analisis saham, dan prospek saham
Tip: Gunakan untuk menyimpan saham-saham favorit
NIKL NIKL Raup Laba USD5,7 Juta Pada Semester I 2022
21 Jul 2022 12:28 (1 tahun 4 bulan lalu) - Pasardana.id-PT Pelat Timah Nusantara Tbk (IDX:NIKL) membukukan laba bersih senilai USD5,719 juta pada semester I 2022, atau naik 128 persen dibandingkan periode sama tahun 2021 senilai USD2,522 juta. Hasil itu mendongkrak laba per saham dasar ke level USD0,0023, sedangkan akhir Juni 2021 berada di level USD0,001. Data tersebut tersaji dalam laporan keuangan semester I 2022 tanpa audit emiten kemasan berbahan dasar timah ini yang diunggah pada laman Bursa Efek Indonesia(BEI), Kamis(21/7/2022). Jelasnya, penjualan naik 51,1 persen menjadi USD136,58 juta ditopang penjualan kepada PT Indonesia Multi Colour Printing senilai USD36,099 juta atau ...
NIKL Tumbuh! Semester I-2022, Pelat Timah Nusantara (NIKL) Catat Laba Bersih USD5,72 Juta
21 Jul 2022 11:04 (1 tahun 4 bulan lalu) - EmitenNews.com —PT Pelat Timah Nusantara Tbk (NIKL) meraih pendapatan USD136,58 juta hingga periode 30 Juni 2022 naik dari pendapatan USD90,62 juta di periode yang sama tahun sebelumnya. Laporan keuangan perseroan Kamis menyebutkan, laba bruto diraih USD12,57 juta naik dari laba bruto USD7,29 juta. Laba sebelum pajak diraih sebesar USD7,29 juta naik dari laba sebelum pajak USD3,26 juta. Laba bersih tahun berjalan diraih USD5,72 juta naik dari laba bersih USD2,52 juta. Total aset perseroan mencapai USD206,05 juta hingga periode 30 Juni 2022 naik dari total aset USD187,75 juta hingga periode 31 Desember 2021. Author: Rizki
NIKL Latinusa (NIKL) Guyur Dividen USD1,75 Juta, Tengok Ini Jadwalnya
12 Apr 2022 09:53 (1 tahun 7 bulan lalu) - EmitenNews.com - PT Pelat Timah Nusantara atau Latinusa (NIKL) akan mendistribusikan dividen tunai USD1.758.847 atau USD1,75 juta. Kalau dikalkulasi dengan asumsi kurs Rp14,367 per dolar Amerika Serikat (USD), jumlah dividen tersebut setara Rp25,27 miliar. Pemodal nanti akan menikmati dividen sekitar USD0,000697 per saham, dan akan menyasar 2.523.350.000 atau 2,52 lembar saham Latinusa. Keputusan pembagian dividen itu, telah ditetapkan pada rapat umum pemegang saham tahunan pada 31 Maret 2022. Jadwal pendistribusian dividen tunai Latinusa sebagai berikut. Akhir periode perdagangan saham dengan hak dividen (Cum dividen) pasar reguler dan neg ...
NIKL Jadwal Pembagian Dividen Latinusa (NIKL) USD 0,000697 per Saham
04 Apr 2022 14:39 (1 tahun 8 bulan lalu) - EmitenNews.com - PT Pelat Timah Nusantara Tbk atau Latinusa (NIKL) membagikan dividen tunai kepada pemegang saham sebesar USD 1,75 juta atau sebesar USD 0,000697 per saham atau atau sebesar 30,% dari laba bersih tahun 2021. Pengky Frusman Sekretaris Perusahaan PT Latinusa (NIKL) dalam risalah RUPST Senin (4/4) menyebutkan, Pemegang Saham yang berhak atas Dividen Tunai adalah yang tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada penutupan perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) 12 April 2022. Pembayaran dividen pada 4 Mei 2022, Untuk pemegang Saham dengan Rekening dalam Mata uang Rupiah akan dibayarkan dalam mata uang rupiah denga ...
NIKL Raih Laba USD 5,86 Juta di 2021, NIKL Bagi Dividen ke Pemegang Saham
01 Apr 2022 09:14 (1 tahun 8 bulan lalu) - JawaPos.com – Pemegang saham PT Pelat Timah Nusantara (Latinusa) Tbk (NIKL) Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Pelat Timah Nusantara (Latinusa) Tbk (NIKL) menyetujui rencana perseroan untuk membagikan dividen tunai sebesar 30 persen dari jumlah laba bersih di 2021 yang sebesar USD 5,86 juta. Persetujuan diberikan pemegang saham dalam RUPS Tahunan yang digelar perseroan, Kamis (31/3). Direktur Utama Latinusa, Jetrinaldi mengatakan dividen tunai yang dibagikan kepada pemegang saham sebesar USD 0,000697 per saham. Total dividen yang dibagikan 30 persen dari total laba bersih yang dihimpun perseroan sepanjang 2021 yang mencapai USD 5,8 ...
NIKL Lama Puasa Dividen, Tahun Ini NIKL Tebar Dividen USD0,0069 Per Saham
31 Mar 2022 13:58 (1 tahun 8 bulan lalu) - Pasardana.id- Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) tahun buku 2021 PT Pelat Timah Nusantara Tbk (IDX:NIKL) memutuskan membagikan dividen tunai senilai USD0,0069 per lembar saham. Menurut Direktur Utama NIKL, Jetrinaldi bahwa sudah tidak ada alasan lagi perseroan untuk tidak membagikan dividen sebab sudah membukukan laba dan pemodal sudah lama menantikan pembagian dividen yang terakhir tahun 2013 “ RE kami sudah positif jadi kami mengusulkan pembagian dividen dan disetujui telah pada RUPS tadi pagi.,” kata dia dalam paparan publik secara daring, Kamis(31/3/2022). Ia menambahkan, dividen tunai tersebut akan dibagikan kepada pemegang sah ...
Artikel lain:
    icon Pasardana.id:   Lama Puasa Dividen, Tahun Ini NIKL Tebar Dividen USD0,0o0697 Per Saham - 31 Mar 2022 13:58 (1 tahun 8 bulan lalu)
    icon EmitenNews.com:   Latinusa (NIKL) Setujui Bagi Dividen USD0,0069 per Saham - 31 Mar 2022 14:28 (1 tahun 8 bulan lalu)
    icon EmitenNews.com:   Latinusa (NIKL) Setujui Bagi Dividen USD0,000697 per Saham - 31 Mar 2022 15:00 (1 tahun 8 bulan lalu)
NIKL Demi Tetap Beroperasi, NIKL Kuras Kas USD1,69 Juta Pada Tahun 2021
09 Mar 2022 14:35 (1 tahun 9 bulan lalu) - Pasardana.id- PT Pelat Timah Nusantara Tbk (IDX:NIKL) harus menguras kas senilai USD1,691 juta untuk beroperasi sepanjang tahun 2021, memburuk dibandingkan tahun 2020 yang mencatatkan arus kas diperoleh dari aktivitas operasi senilai USD8,492 juta. Mengutip laporan keuangan tahun 2021 telah audit emiten kemasan berbahan timah ini yang diunggah pada laman Bursa Efek Indonesia(BEI),Rabu(9/3/2022) hal itu dipicu pembayaran kepada pemasok bengkak 33,1 persen menjadi USD193,84 juta dan pembayaran pajak bengkak 267 persen menjadi USD3,261 juta. Namun, laba bersih tahun berjalan senilai USD5,862 juta, naik 115,6 persen dibandingkan tahun 2020 hany ...
Mode seleksi ketat (strict search) ON. Klik di sini untuk melihat lebih banyak artikel.
  Artikel 1 sampai 10