05 Apr 2021 10:34 (6 hari lalu) -
Jakarta, CNBC Indonesia - Saham-saham emiten otomotif bergerak variatif pada awal perdagangan hari ini, Senin (5/4/2021). Pelaku pasar tampaknya merespons beragam kebijakan relaksasi pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) untuk mobil dengan kapasitas 1.501 cc-2.500 cc akhir pekan lalu. Berikut gerak saham otomotif pada pagi ini, pukul 09.50 WIB: 1. Astra Otoparts (AUTO), saham +1,28%, ke Rp 1.185, transaksi Rp 281 juta 2. Astra International (ASII), +0,93%, ke Rp 5.400, transaksi Rp 37 M 3. Indomobil Multi Jasa (IMJS), =0,00%, ke Rp 326, transaksi Rp 118 juta 4. Selamat Sempurna (SMSM), =0,00%, ke Rp 1.345, transaksi Rp 236 juta 5. Indo ...