27 Jul 2020 09:18 (3 tahun 2 bulan lalu) -
Reporter: Nur Qolbi Editor: Herlina Kartika Dewi KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Samuel Sekuritas melihat, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang menguat ke level 5.0832,99 pada Jumat (24/7) masih membentuk doji-doji berkepanjangan. Kini, IHSG masih terus uji level resistance 5.100. Analis teknikal Samuel Sekuritas William Mamudi mengingatkan investor untuk waspada terhadap volatilitas pasar yang berpotensi meningkat dalam waktu dekat. Hal ini seiring dengan musim dirilisnya laporan keuangan kuartal II-2020. Baca Juga: IHSG dibuka menguat pada awal perdagangan Senin (27/7), asing lepas saham BBCA, KLBF Untuk perdagangan Senin (27/7) hari ini, Wi ...