15 Nov 2017 09:00 (5 tahun 10 bulan lalu) -
Pasardana.id – Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, tekanan jual masih cukup besar pada perdagangan indeks harga saham gabungan (IHSG) untuk menguji support di level 5,930. “Menyikapi kondisi tersebut, waspadai sektor komoditas, Resistance diprediksi berada di level 6,045 dan apabila dapat berbalik, berpotensi rebound,” sebut analis Kiwoom Sekuritas, yang dilansir dari laman resminya, Rabu (15/11/2017). Beberapa faktor mendasari prediksi tersebut, antara lain; Indeks saham di AS dan Eropa ditutup turun kemarin, seiring penurunan harga sejumlah komoditas, setelah data Industrial Production, Retail Sales, dan Fixed Asset Investment dari ...